Category: BERITA

Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Menerima Kunjungan dari Bank Mandiri

Selasa, 19 November 2024 Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya menerima kunjungan kerja dari Bank Mandiri Cabang Palembang. Kunjungan tersebut disambut baik oleh Dekan Fakultas Ekonomi Prof. Dr. H. Mohamad Adam.,SE.,ME.,CFP®.,QWP., CWM® beserta jajaran Fakultas Ekonomi yang bertempat di Gedung Pascasarjana Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya kampus palembang. Tim dari Bank mandiri yang hadir ada 4 orang salah […]

Read More

Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Gelar Peresmian Lapangan Futsal dan Aerobik

Indralaya, Jum’at 15 November 2024 Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya gelar peresmian lapangan futsal dan aerobik. Kegiatan ini merupakan dalam rangka penambahan olahraga baru di Fakultas Ekonomi yaitu Futsal. Untuk Senam Aerobik digelar di halaman parkir gedung dekanat Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya sedangkan peresmian lapangan futsal di gelar di lapangan futsal Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya. Kegiatan […]

Read More

Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Mengadakan Pelatihan dan Sertifikasi BNSP Bidang Pelayanan Prima Bagi Tenaga Kependidikan

Palembang, Sabtu 2 November 2024 Fakultas Ekonomi Mengadakan Pelatihan dan Sertifikasi BNSP Bidang Pelayanan Prima bertempat di Hotel Sintesa Penisula Palembang. Pelatihan ini bekerja sama dengan PT. Magnet Solusi Integra dan BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi). Pelatihan ini bertujuan untuk menambah nilai akreditasi sehingga membangun reputasi serta citra yang baik bagi Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya […]

Read More

Mengusung Tema ” Transformational Leadership in Driving Sustainable Development Strategies for the Future” Fakultas Ekonomi Gelar Orasi Ilmiah Dalam Rangka Dies Natalis FE Unsri ke 64 Tahun

Palembang, 31 Oktober 2024 Fakultas Ekonomi menggelar Orasi Ilmiah dengan tema “Transformational Leadership in Driving Sustainable Development Strategies for the Future”. acara ini merupakan rangkaian dari Dies Natalis Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya yang ke 64. Orasi Ilmiah ini bertujuan agar kita semua mendapatkan wawasan dari para professional yang akan membahas pentingnya kepemimpinan transformatif dalam menggerakkan […]

Read More

IMAJE JOB FACT x BANKING LABORATORY FE UNSRI GOES TO OJK

Palembang, selasa 10 September 2024 Laboratorium Perbankan Fakultas Ekonomi UNSRI bekerjasama dengan IMAJE FE UNSRI telah melaksanakan kegiatan company visit ke Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan topik:”Risk Management in Banking: Understanding how OJK ensure financial stability”. Acara tersebut berlangsung di OJK Kantor Regional 7 Sumatera Bagian Selatan. Semoga dengan kegiatan company visit ini wawasan yang […]

Read More

Laboratorium Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya mengadakan Workshop Financial Planning

Laboratorium Perbankan FE Unsri mengadakan workshop Financil Planning pada kamis 13 Juni 2024. workshop perencanaan keuangan memiliki potensi besar untuk membawa dampak positif yang signifikan bagi mahasiswa. Dengan memberikan pemahaman yang kuat tentang dasar-dasar pengelolaan keuangan, strategi investasi, dan manajemen risiko, mereka dapat membantu mahasiswa membangun fondasi yang kuat untuk kesejahteraan finansial jangka panjang. Dengan […]

Read More

Laboratorium Perbankan FE Unsri Gelar Pelatihan Kompetensi Service Excellence Bagi Mahasiswa

Palembang, Rabu 9 Oktober 2024 Laboratorium Perbankan FE Unsri menggelar Pelatihan Kompetensi Service Excellenge Bagi Mahasiswa. Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya, sebagai institusi pendidikan yang berkomitmen untuk mencetak lulusan yang kompetitif, memahami bahwa kebutuhan industri saat ini jauh lebih kompleks dibandingkan sebelumnya. Salah satu keterampilan yang menjadi sorotan dalam berbagai sektor adalah service excellence atau pelayanan […]

Read More

“Lomba Fashion Show Pakaian Adat Nusantara kategori Pimpinan dan Karyawan” Fakultas Ekonomi ikut memeriahkan Dies Natalis Universitas Sriwijaya ke 64 Tahun

Indralaya, senin 28 Oktober 2024 Fakultas Ekonomi ikut memeriahkan lomba fashion show pakaian adat nusantara kategori pimpinan dan karyawan dalam rangka dies natalis Universitas Sriwijaya yang ke 64 tahun. Dalam perlombaa ini ada 7 Kategori yang disiapkan yaitu Kategori Pimpinan untuk Pasangan, Kategori Bapak-bapak pimpinan untuk yang mandiri, Kategori Ibu-Ibu Pimpinan untuk yang mandiri, Kategori […]

Read More

Lomba membuat pempek kategori Pimpinan dan Karyawan Fakultas Ekonomi ikut memeriahkan Dies Natalis Universitas Sriwijaya

Indralaya, Jumat 25 Oktober 2024 Fakultas Ekonomi ikut memeriahkan lomba membuat pempek untuk laki-laki kategori pimpinan dan karyawan dalam rangka dies natalis universitas sriwijaya yang ke 64 tahun. Untuk kategori pimpinan peserta yang mengikuti lomba adalah Dekan Fakultas Ekonomi Prof. Dr. H. Mohamad Adam, S.E., M.E., CFP®., QWP., CWM® bersama Nurman sedangkan kategori karyawan ada […]

Read More

Dalam Rangka Dies Natalis Universitas Sriwijaya Ke-64 Fakultas Ekonomi Ikut Memeriahkan Jalan santai Universitas Sriwijaya

Indralaya, Jumat 25 Oktober 2024 Fakultas Ekonomi ikut memeriahkan jalan santai yang diselenggarakan oleh Universitas Sriwijaya dalam rangka Dies Natalis Universitas Sriwijaya yang ke 64. Jalan santai ini merupakan salah satu agenda Universitas Sriwijaya untuk memeriahkan Dies Natalis Universitas Sriwijaya yang ke 64 tahun. Rute jalan santai ini start dimulai pukul 06.30 dari depan auditorium […]

Read More